SEBELUM KETUKAN TERAKHIR

Edisi: 15/01 / Tanggal : 1971-06-12 / Halaman : 11 / Rubrik : LN / Penulis :


NIAT Inggeris masuk PBE dimulai Djuli 1961. Mengingat
Kabinet-Kabinet di London antara 1950-56 menolak undangan
bergabung dengan Eropa daratan dalam persatuan ekonomi & politik
(meskipun kemudian mendirikan EFTA Persatuan Dagangan Bebas
Eropa ditahun 1960 dengan Austria, Denmark, Norwegia, Swedia,
Swiss dan Portugis), langkah Djuli 1961 itu merupakan sesuatu
jang baru. Perundingan di mulai Oktober 1961, dipimpin Lord
Privy Seal jang bernama Edward Heath -- jang kini djadi PM.…

Keywords: -
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

S
Serangan dari Dalam Buat Arafat
1994-05-14

Tugas berat yasser arafat, yang akan masuk daerah pendudukan beberapa hari ini, adalah meredam para…

C
Cinta Damai Onnalah-Ahuva
1994-05-14

Onallah, warga palestina, sepakat menikah dengan wanita yahudi onallah. peristiwa itu diprotes yahudi ortodoks yang…

M
Mandela dan Timnya
1994-05-14

Presiden afrika selatan, mandela, sudah membentuk kabinetnya. dari 27 menteri, 16 orang dari partainya, anc.…