+ Indonesia + Pilipina = ?
Edisi: 43/01 / Tanggal : 1972-01-01 / Halaman : 47 / Rubrik : OR / Penulis :
KEGIATAN olahraga dipenghudjung tahun 1971 bukan monopoli
Indonesia. Diseberang sana, di Ibukota Malaysia, Kuala Lumpur,
baru sadja usai Pesta Olahraga Semenandjung Asia Tenggara atau
jang lebih kesohor dengan Souh East Asia Peninsular Games VI.
Dimulai pada tanggal 11 sampai dengan 18 Desember, ke--7
negara-negara Thailand, Burma, Laos, Khmer, Vietnam Selatan,
Malaysia dan Singapura melibatkan diri dalarr berbagai tjabang
olahraga pertandingan dan perlombaan: seolah-olah hendak
menantang prestasi ISSI, PASI, dan berbagai kegiatan bidang
sport lainnja.
; Dan memang tjukup masuk akal, djika pada sidang dewan Federasi
SEAP Games di Kuala Lumpur jang baru lalu, Dato Hamzah, Menteri
Olahraga Malaysia, menjarankan kepada sidang agar Indonesia dan
Filipina dapat diikutserta kan dalam Olahraga Semenandjung ke
VII di Singapura pada tahun 1973 jang akan datang. Pertimbangan
Hamzah…
Keywords: -
Artikel Majalah Text Lainnya
Hidup Ayrton Senna dari Sirkuit ke Sirkuit
1994-05-14Tanda-tanda maut akan mencabut nyawanya kelihatan sejak di lap pertama. kematian senna di san marino,…
Mengkaji Kans Tim Tamu
1994-05-14Denmark solid tapi mengaku kehilangan satu bagian yang kuat. malaysia membawa pemain baru. kans korea…
Kurniawan di Simpang Jalan
1994-05-14Ia bermaksud kuliah dan hidup dari bola. "saya ingin bermain di klub eropa," kata pemain…