Karir Politik Sang Juru Bisik, Theo Syafei

Theo Syafei Daeng Kulle, 60 tahun, memang sosok penting. Bukan cuma di lingkaran dalam partai, tapi juga di Istana. Ketua DPP PDIP ini kerap dijepret duduk dekat Megawati. Ia sering bisa masuk kapan saja di rumah dinas di Teuku Umar, rumah pribadi di Kebagusan, kantor Lenteng Agung, atau kantor lama partai di Pecenongan, Jakarta Pusat. Kedekatan Theo dengan Mega mungkin cuma bisa dikalahkan Taufiq Kiemas, suami si Ibu, yang juga figur penting partai. Kalau bicara soal militer, saran bekas Pangdam Udayana (Bali) ini lebih didengar Mega ketimbang Sekjen Sutjipto, yang juga kerap gandeng-renteng dengan Mega.

Keywords :
Karir Politik Sang Juru Bisik, Theo Syafei,
  • Downloads :
    0
  • Views :
    238
  • Uploaded on :
    21-12-2023
  • Penulis
    PDAT
  • Publisher
    TEMPO Publishing
  • Editor
    Tim Penyusun PDAT: Ismail, Asih Widiarti, Dani Muhadiansyah, Evan Koesumah
  • Subjek
    Politik
  • Bahasa
    Indonesia
  • Class
    -
  • ISBN
    -
  • Jumlah halaman
    60
Karir Politik Sang Juru Bisik, Theo Syafei
  • PDF Version
    Rp. 90.000

Order Print on Demand : Print on Demand (POD)