Warga Korban Banjir Dayeuhkolot Tinggal di Atap Rumah

Warga Kampung Bojongasih yang tidak mengungsi berdiam di atap rumah untuk menghindari banjir di Kecamatan Dayeuhkolot, Kabupaten Bandung, Jawa Barat, Jumat, 9 Maret 2018. Banjir luapan sungai Citarum di wilayah tersebut mencapai ketinggian 2 meter sehingga PLN memadamkan aliran listrik. Memasuki pekan ketiga, banjir menyebabkan sistem ekonomi warga mulai lumpuh namun bantuan dan peran Pemerintah menanggulangi banjir masih sangat minim. [TEMPO/STR/Prima Mulia; PML2018030917]

Keywords :
Korban Banjir Kabupaten BandungKorban BanjirBanjir DayeuhkolotBanjir Bandung
Photographer:
Prima Mulia
  • Category :
    Nasional
  • Location :
    Bandung, Jawa Barat
  • Event Date:
    09-03-2018
  • Uploaded on :
    14-03-2018

Photo | P1403201800008

File Size Pixel Price
320 x 215 Rp. 0
800 x 536 Rp. 150.000
1400 x 938 Rp. 250.000
2048 x 1371 Rp. 500.000