Hati-Hati Sekolah Ke Luar Negeri

Gagal di dalam negeri, mereka loncat ke mancanegara. Anak-anak itu ada yang tercebur di sekolah yang salah. Laporan Utama kali ini ditulis Bambang Bujono berdasarkan bahan dari I Ketut Surajaya (Jepang), Arif Syahrony (Timur Tengah), Salim Said (AS) serta pembantu TEMPO di Jerman Barat dan Inggris. Di Jakarta bahan datang dari Surasono, Bachrun Suwatdi, Widi Yarmanto, Eka Budianta, Farida Senjaya, Indrayati, Erlina Soekarno, Yohannes Batubara dan Bambang Soetikno. Dari Yogyakarta, Syahril Chili sedang Surabaya, M. Baharun.

Keywords :
Universitas Luar Negeri ,
  • Views :
    548
  • Tanggal Upload :
    02-01-2013
  • Edisi
    20/11
  • Tanggal Edisi
    1981-07-18
  • Rubrik
    Full Edition
  • Copyright
    PT. TEMPO Inti Media
  • Subyek
    -
  • Cover Story
    Peringatan Hari Koperasi 12 Juli; Penderita Lepra Bisa Tersamar Dengan Penderita Kulit
  • Writer
    -
Hati-Hati Sekolah Ke Luar Negeri
Rp. 60.000

Arsip Media Lainnya