
SBY dan Mega, dalam Sejarah Pemilihan Pertama secara Langsung
Lebih dari seperempat jam pemuda 20-an tahun itu menunggu sebelum akhirnya ada ojek motor mendekat. “Ke Sangaji Jaya,” katanya. Pada pemungutan suara pemilihan presiden 5 Juli lalu, ia memang harus bersicepat dengan waktu. Bukan saatnya memanjakan tubuh penatnya setelah terbanting-banting dalam angkutan umum selama enam jam perjalanan Sidangoli-Kao. Tepat pukul sembilan pagi, TPS (tempat pemungutan suara) Desa Sangaji Jaya dibuka, dan ia sudah harus nongkrong di sana.
Keywords :SBY dan Mega, dalam Sejarah Pemilihan Pertama secara Langsung, Pemilu 2004, Megawati, SBY, ,
-
Downloads :0
-
Views :241
-
Uploaded on :16-07-2022
-
PenulisPDAT
-
Publisher
Tempo Publishing -
Editor-
-
SubjekPolitik
-
BahasaIndonesia
-
Class-
-
ISBN978-623-344-803-1
-
Jumlah halaman42
SBY dan Mega, dalam Sejarah Pemilihan Pertama secara Langsung
Alamat
PDAT Gedung Tempo Jl. Palmerah Barat No. 8 Jakarta 12210
Kontak
Phone / Fax: 62-21 536 0409 (ext. 321) / 62-21 536 0408
WA : 62 838 9392 0723
Email : [email protected]
Support
Support Datatempo