Kerajaan Kupu-Kupu di Pinggir Jeram

ANDAI Alfred Russel Wallace tak tertarik oleh kupu, mungkin Sulawesi tidak bakal jadi unik dalam peta geografi dunia. Syukurlah, Wallace malah terpesona. Sewaktu berjalan bersama Badrun, Ali, dan Baco di pedalaman Makassar, ilmuwan penjelajah itu melihat sekumpulan kupu-kupu beterbangan di keteduhan - sebentar ke kebun, sebentar kesemak, menggeletarkan sayap perlahan. Wallace terpaku - dan segera mengenali jenisnya: kebanyakan masuk kelompok Euplaea dan Danais.

Keywords :
Kerajaan Kupu-Kupu di Pinggir Jeram,
  • Downloads :
    0
  • Views :
    48
  • Uploaded on :
    01-09-2023
  • Penulis
    PDAT
  • Publisher
    Tempo Publishing
  • Editor
    -
  • Subjek
    lingkungan
  • Bahasa
    Indonesia
  • Class
    -
  • ISBN
    -
  • Jumlah halaman
    64
Kerajaan Kupu-Kupu di Pinggir Jeram
  • PDF Version
    Rp. 80.000

Order Print on Demand : Print on Demand (POD)