Berkunjung ke Museum Dullah

Dullah mulai membangun gedung museum pada 1985. Di sini, ratusan lukisan Dullah yang berukuran sejengkal sampai dua depa dengan rapi dan rapat terpajang. Jajaran lukisan itu ditemani oleh karya pelukis Indonesia yang menggores sejarah, dari Raden Saleh, Abdullah Suriosubroto, Sudjojono, Basoeki Abdullah, Ernest Dezentje, hingga Lee Man Fong. Bahkan ada karya Bung Karno, sang presiden. Pernah dibobol maling, saat ini museum hanya dibuka pada waktu tertentu saja.

Keywords :
Berkunjung ke Museum Dullah,
  • Downloads :
    0
  • Views :
    69
  • Uploaded on :
    20-12-2023
  • Penulis
    PDAT
  • Publisher
    TEMPO Publishing
  • Editor
    Tim Penyusun PDAT: Ismail, Asih Widiarti, Dani Muhadiansyah, Evan Koesumah
  • Subjek
    Sejarah
  • Bahasa
    Indonesia
  • Class
    -
  • ISBN
    -
  • Jumlah halaman
    60
Berkunjung ke Museum Dullah
  • PDF Version
    Rp. 90.000

Order Print on Demand : Print on Demand (POD)