
Mengenang Potret Sejarah Ipphos
SEANDAlNJA Mendur bersaudara kebetulan tidak berada disana, maka peristiwa Proklamasi Kemerdekaan 17 Agustus di Pegangsaan Timur 56 Djakarta, hanja bisa disaksikan oleh segelintir orang jang hadir. Tapi untunglah ada Alex J. Mendur, orang Menado jang berusia 35 tahun mendjabat kepala bagian foto kantor berita Djepang Domei dan adiknja Frans Mendur jang djadi wartawan surat-kabar Asia Raya. Maka sambil membidikkan kamera merek Leica, Frans dan Alex mengabadikan Latief Hendraningrat menggerek bendera merah putih dihadapan Sukarno-Hatta jang tegap memberi hormat. Hasil bidikan itulah kemudian jang sekarang mendjadi dokumentasi sedjarah dan dilihat oleh berdjuta-djuta pasang mata.
Keywords :Mengenang Potret Sejarah Ipphos,
-
Downloads :0
-
Views :328
-
Uploaded on :21-12-2023
-
PenulisMengenang Potret Sejarah Ipphos
-
Publisher
TEMPO Publishing -
EditorPDAT
-
Subjekperistiwa
-
BahasaIndonesia
-
Class-
-
ISBN-
-
Jumlah halaman60
Mengenang Potret Sejarah Ipphos
Alamat
PDAT Gedung Tempo Jl. Palmerah Barat No. 8 Jakarta 12210
Kontak
Phone / Fax: 62-21 536 0409 (ext. 321) / 62-21 536 0408
WA : 62 838 9392 0723
Email : [email protected]
Support
Support Datatempo