
Maju-Mundur Mengakhiri Perselisihan di Kashmir
Delegasi Pakistan dan India terlibat pembicaraan damai di Islamabad, Senin pekan kemarin. Itulah realisasi kesepakatan Presiden Pakistan, Jenderal Pervez Musharraf, dan Perdana Menteri India, Atal Bihari Vajpayee. Ini menjadi momentum baru bagi perdamaian India-Pakistan setelah bertikai setengah abad sejak pemisahan kedua negara, 1947. "India dan Pakistan sepakat perang bukanlah pilihan," ujar Masood Khan, juru bicara delegasi Pakistan.
Keywords :Maju-Mundur Mengakhiri Perselisihan di Kashmir,
-
Downloads :0
-
Views :210
-
Uploaded on :25-12-2023
-
PenulisPDAT
-
Publisher
TEMPO Publishing -
EditorPDAT
-
SubjekPolitik
-
BahasaIndonesia
-
Class-
-
ISBN-
-
Jumlah halaman58
Maju-Mundur Mengakhiri Perselisihan di Kashmir
Alamat
PDAT Gedung Tempo Jl. Palmerah Barat No. 8 Jakarta 12210
Kontak
Phone / Fax: 62-21 536 0409 (ext. 321) / 62-21 536 0408
WA : 62 838 9392 0723
Email : [email protected]
Support
Support Datatempo