Surat Dari Redaksi

Edisi: 25/35 / Tanggal : 2006-08-20 / Halaman : 06 / Rubrik : SDR / Penulis : , ,


BERMULA dari rasa prihatin, edisi khusus ini lahir. Di Parung, Bogor, pengikut Ahmadiyah bukan hanya diusir, melainkan mesti kehilangan haknya menghuni kampus. Di Lombok, rumah-rumah pengikut aliran agama yang dianggap "nyleneh" itu dirobohkan dan dibakar. Puncaknya, pengikut Ahmadiyah berusaha mencari suaka ke Australia dan Jerman.

Di Poso, bom kembali bicara, konflik yang sudah lama mengancam jiwa kembali meresahkan. Di Jakarta, dalam ribut-ribut rancangan undang-undang antipornografi, penyanyi Inul Daratista sempat diancam untuk diusir ke luar Jakarta oleh Forum Betawi…

Keywords: -
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

S
Surat dari Redaksi
1994-05-14

Tayangan, kolom khusus tentang masalah televisi dan pengaruhnya sehari-hari. penggarapannya diserahkan kepada sutradara garin nugroho,33.…

S
Surat dari Redaksi
1994-04-16

Tempo tenis selibriti berlangsung di lapangan ums 80, kuningan, jakarta. sejumlah menteri, pejabat sipil maupun…

S
Surat dari Redaksi
1994-02-05

Wawancara kemala atmojo (redaktur pelaksana matra) dengan ria irawan melengkapi laporan utama tempo. tragedi kematian…