Meniupkan Nyawa Sebuah Rangka

Edisi: 39/35 / Tanggal : 2006-11-26 / Halaman : 68 / Rubrik : LAY / Penulis : Fadjar, Evieta, ,


MATA Damiet van Dalsum memerah. Ia menyaksikan paras Ratu Merope, boneka cantik miliknya, berantakan. Kening dan hidungnya retak. Padahal sebentar lagi pertunjukan Club Medea, yang melibatkan boneka Ratu Merope sebagai salah satu tokohnya, akan ia mainkan. Ia tampak menahan marah.

Tapi dengan cepat dalang 63 tahun asal Belanda itu mengambil lem karet dan merapikan ulang pecahan wajah Merope. Ia tak tahu penyebab kerusakan itu. Ia mencoba menggerak-gerakkan boneka itu--masih tampak tak rupawan. Damiet segera cari akal lain. Ia mengambil sepotong kerudung warna krem dan menutupkan ke sebagian wajah Merope. Jadilah kisah Raja Creon dan Ratu Merope, penguasa Kota Corinthus, tetap terhidang di layar pementasan Gedung Kesenian Jakarta, Minggu dua pekan lalu.

Boneka Merope…

Keywords: -
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

S
Saat Perempuan Tak Berdaya
2007-12-16

Tidak ada senyum, apalagi keceriaan. tidak ada pula musik yang terdengar di film ini. dari…

P
Perjamuan Da Vinci
2006-05-28

Bermula dari novel, lalu bermetamorfosis ke dalam film. di kedua bentuk itu, the da vinci…

Y
YANG KONTROVERSIAL
2006-05-28

Dan brown mengemukakan teori bahwa yesus mempercayai maria magdalena sebagai pemangku ajaran kristiani yang utama,…