Rekreasi dengan Pelbagai Aplikasi

Edisi: 06/30 / Tanggal : 2001-04-15 / Halaman : 61 / Rubrik : TEI / Penulis : , ,


MENGAJI mesti dari alif. Begitu pula yang dilakukan Bolung dan Choki ketika menciptakan Pet@wap. Sebelum mendesain program, mereka membuat database peta,yakni informasi tentang rute jalan di Bandung. Basis data ini berupa peta berformat digital. Caranya, peta Bandung dipindai (scan), kemudian digambar kembali ke bentuk vektor (titik-titik koordinat). Setelah itu, peta digital diubah ke dalam format wireless bitmap (wbmp), sehingga bisa tampil pada layar ponsel.

Selanjutnya, dua mahasiswa STT Telkom itu menomori setiap titik persimpangan jalan, baik perlimaan, perempatan, maupun pertigaan, di peta. Nantinya, penomoran berguna untuk menunjukkan posisi suatu tempat kepada…

Keywords: -
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

O
Obat Buat Pecandu TV
2007-11-25

Ponsel televisi lokal menjajal pasar. perlu upaya perbaikan citra.

R
Robot Hijau dari Google
2008-02-24

Prototipe peranti lunak buatan google diperkenalkan pekan lalu. sejumlah pesaing siap menghadang.

T
Terkesima Kesan Pertama
2007-03-11

Microsoft meluncurkan versi perorangan windows vista. mengandalkan kekuatan antarmuka.