Aisah Amini dan Logika Kolonialis

Edisi: 20/27 / Tanggal : 1999-02-22 / Halaman : 11 / Rubrik : KRT / Penulis : MOELJADI HD.


DEBAT Aisah Amini dengan Luhut Pangaribuan di SCTV, siang, 30 Januari 1999, tentang rencana pemerintah memindahkan Xanana Gusmao dari LP Cipinang ke LP cabang khusus, sangat menarik. Ketua Komisi I DPR dan anggota Komnas HAM ini menggunakan logika kolonialis ketika menyikapi maksud pemerintah. Sebab, argumentasi yang disampaikannya mengingatkan kita pada sikap Belanda ketika menghadapi pejuang kemerdekaan Indonesia.

Pertama, ketika ia menyebut Xanana Gusmao sebagai…

Keywords: -
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

S
SEKALI LAGI TENTANG 'JAWA'
2000-01-02

saya merasa geli membaca catatan pinggir yang ditulis goenawan mohamad di tempo, edisi 19 desember…

H
HANYA GANTI PELAKUNYA
2000-01-02

sebagai rakyat, saya merasa semakin jauh dari rasa keadilan. begitu banyak pengusaha -yang yang berbuat…

P
Provokator
1999-03-08

Provokator menjadi kata yang sangat populer menyusul terjadinya beberapa kerusuhan di negeri ini. benarkah kekacauan…