Menang Mana: Memenangkan Atau Memenangi?

Edisi: 07/36 / Tanggal : 2007-04-15 / Halaman : 60 / Rubrik : BHS / Penulis : Purwo, Bambang Kaswanti, ,


MANA yang akan menang bersaing, terutama di media cetak akhir-akhir ini, –kan atau –i ini: memenangkan persaingan atau memenangi persaingan? Pertanyaan ini menarik, tetapi ada yang lebih menggelitik lagi: mana yang ”lebih benar” antara –kan dan –i? Jawaban Ayu Utami (Tempo 27 Agustus 2006) ”melawan arus”: pemakaian –i tak lebih benar daripada pemakaian –kan. Bentuk memenangi, yang tidak dijumpai di media cetak sampai dengan 1990-an, kini kian menjalar, makin tak terbendung. Atau, meminjam jeritan Ayu: ”perubahan ini begitu cepat dan nyaris tanpa bantahan”.

Apa kiranya pendesak derasnya arus perubahan dari –kan ke –i pada kata menang itu? Kuat kemungkinan bahwa itu dipicu…

Keywords: -
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

Pembantu: Dari Rumah Tangga sampai Presiden
2007-11-04

Membantu dan menolong adalah contoh kata yang disebut bersinonim. keduanya dapat saling menggantikan: bisakah membantu/menolong…

P
Pusat Bahasa dan Sultan
2009-10-18

Suatu waktu, cobalah anda membuka homepage resmi pusat bahasa departemen pendidikan nasional, www.pusatbahasa.diknas.go.id/kbbi/. situs tersebut…

M
Metafor dalam Diplomasi
2009-09-06

Sudah 10 tahun bekas provinsi termuda indonesia, timor timur, yang berintegrasi pada 17 juli 1976…