Konten Dari Ruang Sempit
Edisi: 46/37 / Tanggal : 2009-01-11 / Halaman : 87 / Rubrik : DGT / Penulis : Sapto Pradityo, ,
Apalah arti sebuah papan nama. Ini berlaku bagi BrainCode Solution. Tak ada papan penunjuk apa pun di pintu kantor mereka di lantai 5, Gedung Prince Centre, Jalan Jenderal Sudirman, Jakarta.
Begitu pintu kantornya dibuka, terpampang ruangan seukuran setengah lapangan bulu tangkis dengan meja kursi ditata seenaknya, berebut tempat dengan komputer, printer, kabel, dan kulkas. Tamu silakan duduk di sofa, berhadapan langsung dengan staf yang sibuk menekuni komputer.
Dari kantor yang tampak semrawut itu sudah lahir lebih dari 100 aplikasi untuk pengguna telepon seluler, dari komik…
Keywords: -
Artikel Majalah Text Lainnya
Membuat Air Berbicara
2010-04-11Onlimo memantau kualitas air seperti petugas satpam. laporannya dikirimkan lewat pesan pendek.
Demi Verboden untuk Fitna
2008-04-20Pemerintah menutup—mulai pekan lalu—semua situs yang menayangkan film fitna. pengguna internet kehilangan order hingga ratusan…
Aneka Solusi Nakal
2008-04-20Sany asy’ari mendadak menjadi bintang. ponselnya berdering berulang kali. milis-milis internet menghujani dia email. semuanya…