Satu Masa Para Kandidat

Edisi: 19/38 / Tanggal : 2009-07-05 / Halaman : 6 / Rubrik : SDR / Penulis : , ,


TIGA hari tiga malam, sejak Selasa pekan lalu, Wahyu Dhyatmika tidak pulang. Istri wartawan di Kompartemen Nasional itu memprotes ketika Jumat malam sang suami masih juga ”asyik” di kantor: ”Enggak pulang lagi?”

Demi mengejar Prabowo Subianto, Komang—begitu Wahyu dipanggil—rela meninggalkan istri dan putra semata wayangnya. Surat permintaan wawancara kepada calon wakil presiden itu sudah dikirim awal bulan ini. Pendekatan melalui orang-orang di sekitarnya juga telah dilakukan. Tapi jawaban tak kunjung tiba.

Redaktur Eksekutif Wahyu Muryadi sampai perlu menemui Prabowo seusai debat calon wakil presiden di studio SCTV, Selasa malam pekan lalu. Mantan Komandan Jenderal Komando Pasukan Khusus itu mengaku enggan diwawancarai majalah ini. ”Berita tentang saya tidak pernah bagus,” ia beralasan.

Tak…

Keywords: -
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

S
Surat dari Redaksi
1994-05-14

Tayangan, kolom khusus tentang masalah televisi dan pengaruhnya sehari-hari. penggarapannya diserahkan kepada sutradara garin nugroho,33.…

S
Surat dari Redaksi
1994-04-16

Tempo tenis selibriti berlangsung di lapangan ums 80, kuningan, jakarta. sejumlah menteri, pejabat sipil maupun…

S
Surat dari Redaksi
1994-02-05

Wawancara kemala atmojo (redaktur pelaksana matra) dengan ria irawan melengkapi laporan utama tempo. tragedi kematian…