Tak Cuma Dunia Pariwisata

Edisi: 12/40 / Tanggal : 2011-05-29 / Halaman : 66 / Rubrik : LIPSUS / Penulis : TIM LIPSUS, ,


Berita perompak Somalia membajak kapal Indonesia tak menyurutkan citacita Rudi Eko Hartanto, 22 tahun, mahasiswa Sekolah Tinggi Pariwisata Sahid, untuk menjajal kerja di kapal pesiar. ”Kapal pesiar ini kan ukurannya seperti kapal Titanic. Enggak mungkin dibajak,” kata Rudi dengan mantap kepada Tempo di Jakarta, pekan lalu.

Lantaran keinginannya bertualang itulah Rudi memilih kuliah di jurusan pariwisata. Alternatif lainnya, bekerja di hotel di ­negaranegara Eropa. ”Saya ingin punya pengalaman kerja di luar negeri,” ujarnya.

Menurut Asep Parantika, salah satu dosen STP Sahid, program double degree bakal memudahkan mahasiswa yang lulus punya peluang kerja lebih luas karena gelar gandanya. Jika ingin bekerja…

Keywords: -
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

M
Merebut Kembali Tanah Leluhur
2007-11-04

Jika pemilihan presiden dilakukan sekarang, megawati soekarnoputri akan mengalahkan susilo bambang yudhoyono di kota blitar.…

D
Dulu 8, Sekarang 5
2007-11-04

Pada tahun pertama pemerintahan, publik memberi acungan jempol untuk kinerja presiden susilo bambang yudhoyono. menurut…

Sirkus Kepresidenan 2009
2007-11-04

Pagi-pagi sekali, sebelum matahari terbit, email membawa informasi dari kakak saya. dia biasa menyampaikan bahan…