Wawancara Dengan Imelda Marcos
Edisi: 36/21 / Tanggal : 1991-11-02 / Halaman : 03 / Rubrik : SDR / Penulis :
KABAR dari kantor Nyonya Imelda Marcos datang pada Kamis dua pekan lalu.
Isinya: TEMPO diterima untuk sebuah wawancara khusus. Ketika itu, Bambang
Harymurti, Kepala Biro TEMPO di Washington, sedang dalam perjalanan pulang
dari Amsterdam, seusai menyaksikan sebuah pameran teknologi di negeri kincir
angin itu.
; Bambang tentu saja gembira, tapi juga cemas. Soalnya, kabar baik ini sudah
ditunggunya selama hampir tiga bulan. Ia menghubungi kantor Nyonya Marcos,
Agustus lalu. Tapi jawaban dari sana tak meyakinkan.
; Karena itu, awal Oktober lalu, Bambang terpaksa menongkrongi rumah nyonya
penting itu…
Keywords: -
Artikel Majalah Text Lainnya
Surat dari Redaksi
1994-05-14Tayangan, kolom khusus tentang masalah televisi dan pengaruhnya sehari-hari. penggarapannya diserahkan kepada sutradara garin nugroho,33.…
Surat dari Redaksi
1994-04-16Tempo tenis selibriti berlangsung di lapangan ums 80, kuningan, jakarta. sejumlah menteri, pejabat sipil maupun…
Surat dari Redaksi
1994-02-05Wawancara kemala atmojo (redaktur pelaksana matra) dengan ria irawan melengkapi laporan utama tempo. tragedi kematian…