Ada Apa Di Tembagapura
Edisi: 41/44 / Tanggal : 2015-12-13 / Halaman : 12 / Rubrik : ARP / Penulis : , ,
PERSOALAN di PT Freeport Indonesia tak pernah ada habisnya. Sejak Freeport masuk ke Nusantara pada 1967, ada saja masalah berkaitan dengan perusahaan asing pertama yang berinvestasi di Indonesia itu. Beberapa pekan ini, nama Freeport kembali mencuat setelah beredarnya rekaman pembicaraan antara Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Setya Novanto, pengusaha minyak Muhammad Riza Chalid, dan Presiden Direktur PT Freeport Indonesia Maroef Sjamsoeddin.
Ketiganya membicarakan rencana perpanjangan kontrak penambangan dan bagi-bagi saham yang akan dilepas Freeport. Setya dan Riza membawa-bawa nama Presiden Joko Widodo, menyatakan Presiden menyetujui rencana mereka. Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral, yang mendapatkan rekaman pembicaraan tersebut dari Maroef, lantas melaporkan Setya ke…
Keywords: -
Artikel Majalah Text Lainnya
38 tahun Lalu, Ke Mana Putra Bunda Pergi
2010-04-11Pagar-pagar jang tinggi kini ba-njak dibuat di djakarta. ia melahirkan sebuah dunia ketjil jang terpisah…
H Muhammad Noer
2010-04-25Gubernur jawa timur periode 1967-1976 ini meninggal pada usia 92 tahun di rumah sakit darmo,…
34 TAHUN LALU, Setelah Chicha Nyanyi
2010-05-16Kata orang, sukses chicha banyak tertolong karena saat penampilannya yang tepat. waktu album pertama keluar,…