Basuki Tjahaja Purnama: Mereka Beri Harapan Palsu Saja
Edisi: 07/45 / Tanggal : 2016-04-17 / Halaman : 74 / Rubrik : LAPUT / Penulis : TIM LAPUT, ,
Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama akhirnya menemukan jawaban mengapa pembahasan kontribusi proyek reklamasi begitu alot. Ada kucuran uang dari pengembang untuk anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah, Mohamad Sanusi. Namun Basuki pun kini menghadapi masalah baru. Komisi Pemberantasan Korupsi melarang Staf Khusus Gubernur, Sunny Tanuwidjaja, bepergian ke luar negeri. Musababnya, Sunny kerap berkomunikasi dengan orang-orang yang diduga menyuap dan menerima suap.
* * *
Staf khusus Anda malah terseret pusaran kasus suapââ¬Â¦.
Enggak tahu kenapa bisa begitu. Tapi Sunny memang biasa telepon orang-orang. Termasuk jika dia berada di dalam ruangan ini. Semisal Sunny brengsek, katakanlah dia dapat duit dari Aguan,…
Keywords: -
Artikel Majalah Text Lainnya
Willem pergi, mengapa Sumitro?; Astra: Aset nasional
1992-08-08Prof. sumitro djojohadikusumo menjadi chairman pt astra international inc untuk mempertahankan astra sebagai aset nasional.…
YANG KINI DIPERTARUHKAN
1990-09-29Kejaksaan agung masih terus memeriksa dicky iskandar di nata secara maraton. kerugian bank duta sebesar…
BAGAIMANA MEMPERCAYAI BANK
1990-09-29Winarto seomarto sibuk membenahi manajemen bank duta. bulog kedatangan beras vietnam. kepercayaan dan pengawasan adalah…