Kepala Kepolisian Negara Republik Indonesia Jenderal Badrodin Haiti: Saya Serahkan ke Presiden

Edisi: 14/45 / Tanggal : 2016-06-05 / Halaman : 46 / Rubrik : LAPUT / Penulis : Anton Aprianto, Sunudyantoro, Prihandoko


DUA bulan menjelang pensiun, Kepala Kepolisian RI Jenderal Badrodin Haiti mulai disibukkan oleh pertanyaan tentang siapa penggantinya. Namun, bukan hanya itu, mantan Kepala Kepolisian Daerah Jawa Timur ini dituding melakukan lobi ke banyaak tempat agar masa tugasnya sebagai Kepala Polri diperpanjang.

Badrodin mengatakan tuduhan bahwa dia mati-matian berupaya agar masa jabatannya diperpanjang amat merisaukan. Apalagi keputusan memperpanjang atau mengangkat pejabat baru sepenuhnya hak prerogatif presiden. "Bagi saya, jabatan itu amanah," ujarnya.

Menjawab pelbagai tudingan itu, Badrodin menerima Anton Aprianto, Sunudyantoro, Prihandoko, dan Inge Safitri dari Tempo untuk sebuah wawancara di kantornya, Jalan Trunojoyo 1, Jakarta Selatan, Kamis pekan lalu.

* * *…

Keywords: -
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

W
Willem pergi, mengapa Sumitro?; Astra: Aset nasional
1992-08-08

Prof. sumitro djojohadikusumo menjadi chairman pt astra international inc untuk mempertahankan astra sebagai aset nasional.…

Y
YANG KINI DIPERTARUHKAN
1990-09-29

Kejaksaan agung masih terus memeriksa dicky iskandar di nata secara maraton. kerugian bank duta sebesar…

B
BAGAIMANA MEMPERCAYAI BANK
1990-09-29

Winarto seomarto sibuk membenahi manajemen bank duta. bulog kedatangan beras vietnam. kepercayaan dan pengawasan adalah…