Pengatur Operasi Dari Balik Jeruji
Edisi: 24/45 / Tanggal : 2016-08-14 / Halaman : 76 / Rubrik : LAPUT / Penulis : Abdul Manan, PDAT,
NARKOTIK MILIK POLISI (2011)
Jaringan pelaku:
ââ Ajun Inspektur Dua Sugito (polisi dari Unit Narkoba Polda Metro Jaya)
ââ Abdul Malik (polisi)
ââ Brigadir Dua Bahri Ar anto (polisi dari Unit Narkoba Polda Metro Jaya)
ââ Alex (buron)
Terbongkar: 27 April 2011
Lokasi: Jalan Benyamin Sueb, Kemayoran, Jakarta Pusat; dan Jalan Regalia, Kelurahan Susukan, Kecamatan Ciracas, Jakarta Timur.
Barang bukti: 300 gram heroin, 27 gram sabusabu, 450 gram bahan pembuat ekstasi, dan mesin pembuat ekstasi.
Sumber: Barang bukti kasus narkotik sitaan Direktorat Narkoba Polda Metro Jaya.
Modus: Ajun Inspektur Dua Sugito menjual barang bukti tersebut kepada Freddy dengan dalih untuk kebutuhan biaya operasional polisi.
IMPOR SEJUTA EKSTASI (2012)
Jaringan Pelaku:
ââ Chandra Halim alias Akiong bin Tingtong (narapidana di LP Cipinang)
ââ Hani Prabowo (narapidana di LP Cipinang)
ââ Abdul Syukur alias Ukung bin Meiji
ââ Achmadi…
Keywords: -
Artikel Majalah Text Lainnya
Willem pergi, mengapa Sumitro?; Astra: Aset nasional
1992-08-08Prof. sumitro djojohadikusumo menjadi chairman pt astra international inc untuk mempertahankan astra sebagai aset nasional.…
YANG KINI DIPERTARUHKAN
1990-09-29Kejaksaan agung masih terus memeriksa dicky iskandar di nata secara maraton. kerugian bank duta sebesar…
BAGAIMANA MEMPERCAYAI BANK
1990-09-29Winarto seomarto sibuk membenahi manajemen bank duta. bulog kedatangan beras vietnam. kepercayaan dan pengawasan adalah…