Bisik-bisik Subversi
Edisi: 42/45 / Tanggal : 2016-12-18 / Halaman : 18 / Rubrik : ARP / Penulis : , ,
KOMISIONER Komisi Nasional Hak Asasi Manusia, Natalius Pigai, menilai penangkapan Rachmawati Soekarnoputri dan sepuluh orang lain dengan tuduhan hendak melakukan makar menunjukkan tindakan represif pemerintah. "Jangan sampai terjadi penyalahgunaan kekuasaan," kata Natalius, pekan lalu.
Makar menjadi tuduhan generik di zaman Orde Baru kepada mereka yang berseberangan secara politik. Pada 1986, hakim menghukum Haji Muhammad Sanusi 20 tahun penjara karena pemerintah menuduh dia hendak menggulingkan Presiden Soeharto. Tempo menuliskannya pada edisi 13 September 1986.
Vonis diketuk hakim Pengadilan Negeri Jakarta Pusat kepada Menteri Perindustrian Tekstil dan Kerajinan Rakyat di awal Orde Baru ini. Itu merupakan hukuman gabungan dengan hukuman yang sebelumnya.
Sanusi memang sebelumnya dihukum 19 tahun penjara oleh…
Keywords: -
Artikel Majalah Text Lainnya
38 tahun Lalu, Ke Mana Putra Bunda Pergi
2010-04-11Pagar-pagar jang tinggi kini ba-njak dibuat di djakarta. ia melahirkan sebuah dunia ketjil jang terpisah…
H Muhammad Noer
2010-04-25Gubernur jawa timur periode 1967-1976 ini meninggal pada usia 92 tahun di rumah sakit darmo,…
34 TAHUN LALU, Setelah Chicha Nyanyi
2010-05-16Kata orang, sukses chicha banyak tertolong karena saat penampilannya yang tepat. waktu album pertama keluar,…