Pawang Hujan Dilarang Praktek
Edisi: 46/18 / Tanggal : 1989-01-14 / Halaman : 101 / Rubrik : INA / Penulis :
MUSIM hujan semestinya rezeki untuk pawang hujan. Tetapi di Wonogiri, Jawa Tengah, pawang hujan sedang prei. Bupati Wonogiri Oemarsono, awal Desember lalu, menginstruksikan kepada segenap pawang hujan agar menghentikan segala aktivitasnya. Alasannya, kawasan Wonogiri masih memerlukan hujan. Bahkan sementara di daerah lain terjadi banjir, di Wonogiri tanaman sulit tumbuh, karena tanah masih kering. Tak kurang dari 200 hektar kedelai menunggu hujan. Petani pun resah, kok hujan tidak begitu lancar turunnya.
Setelah para…
Keywords: -
Artikel Majalah Text Lainnya
Doa Polisi
1994-05-14Kapolres padang letkol nazwar rismadi,44, melakukan operasi doa untuk sopir-sopir angkutan umum. meskipun kendaraan laik…
Doa Empat Istri
1994-05-14Haji achmad fadeli, 53, terpaksa melakukan poligami meskipun ia tak setuju dengan cara itu. istrinya…
Ngok setelah Vonis
1994-04-16Basri, 33, terpaksa mendekam beberapa hari di penjara. ia diadukan istrinya ke polisi karena tak…