SENYUM CAKAR AYAM

Edisi: 47/17 / Tanggal : 1988-01-23 / Halaman : 39 / Rubrik : PRK / Penulis :


TERNYATA, bukan cuma Monalisa yang memonopoli senyum "sejuta makna". Senyum pria dan wanita modern tak kalah misteriusnya. Wajar bila banyak istilah muncul tentang ekspresi wajah yang satu itu. Misalnya senyum sinis, senyum beracun, senyum menggoda, atau senyum bangga. Tapi itu tak jadi soal, asalkan Anda tak doyan melontarkan senyum palsu. Sebab, para psikolog sudah berhasil menemukan metode ampuh untuk menyingkap kepalsuan itu.

"Senyum dibuat-buat berbeda dengan senyum spontan," kata Paul Ekman, psikolog dari Laboratorium Interaksi Manusia Universitas California di San Francisco. Bagaimana membacanya? Cukup dengan mengamati pola gerak jaringan otot di wajah pelaku, yang oleh Ekman disebut "anatomi senyum".

Menurut Ekman, yang…

Keywords: -
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

B
Bila si Ucok Pemalu
1994-03-12

Dasar perangai anak memang muncul sejak dari sananya. penelitian terakhir mengundang para ahli percaya bahwa…

M
Meraba Pemicu Bunuh Diri
1994-04-30

Selain jepang, ternyata amerika serikat punya rekor khas dalam tragedi bunuh diri. di samping kelainan…

M
Mati Enak di Rumah Musik
1994-03-19

Ecstacy adalah gelombang psychedelique kedua setelah lsd. di inggris banyak remaja mati setelah menelannya. di…