Yaumar, Petugas Puskesmas ?

Edisi: 28/16 / Tanggal : 1986-09-06 / Halaman : 85 / Rubrik : INA / Penulis :


BARU lewat pukul enam pagi, pertengahan Juli, sebagian anak-anak kelas I SD Lebakadi I, Kecamatan Sugio, Lamongan, sudah berada di halaman sekolah. Muncul tiba-tiba mobil ambulans membawa tiga orang berseragam putih. "Anak-anak, kami datang untuk menyuntik kalian, supaya sehat," kata salah seorang yang mengaku bernama Yasumar. Mendengar akan disuntik, anak-anak desa itu ketakutan.

Pintu kelas belum dibuka. Tapi anak-anak tahu, ada pintu belakang yang biasanya tidak dikunci. Ke sanalah mereka lari, ngumpet di ruang kelas. Tapi, begitu sekelompok anak berada di ruang kelas, Pak Yasumar ternyata sudah berada di situ, entah bagaimana,…

Keywords: -
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

D
Doa Polisi
1994-05-14

Kapolres padang letkol nazwar rismadi,44, melakukan operasi doa untuk sopir-sopir angkutan umum. meskipun kendaraan laik…

D
Doa Empat Istri
1994-05-14

Haji achmad fadeli, 53, terpaksa melakukan poligami meskipun ia tak setuju dengan cara itu. istrinya…

N
Ngok setelah Vonis
1994-04-16

Basri, 33, terpaksa mendekam beberapa hari di penjara. ia diadukan istrinya ke polisi karena tak…