KRITERIA BERITA

Edisi: 28/15 / Tanggal : 1985-09-07 / Halaman : 11 / Rubrik : SDR / Penulis :


ADA seorang hansip. Ia ditahan karena suatu pelanggaran, yang menyebabkan penduduk protes. Jika berita seperti itu dimuat dalam sebuah media massa, misalnya majalah ini, bagaimana penilaian Anda: ini berita yang menampilkan hal positif atau hal yang negatif?

Ternyata, bisa ada dua opini. Pendapat pertama: itu berita menampilkan hal yang negatif. Sebab, menambah buruk citra petugas hansip. Lagi pula, kenapa hanya berani bicara soal pelanggaran hansip - mentang-mentang mereka orang kecil dan tak kuasa?

Pendapat kedua: berita itu positif. Alasannya: di sana tergambar sebuah kasus, bagaimana sistem sosial-politik Indonesia mampu memperbaiki kekurangan-kekurangannya sendiri. Pelanggaran ternyata…

Keywords: -
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

S
Surat dari Redaksi
1994-05-14

Tayangan, kolom khusus tentang masalah televisi dan pengaruhnya sehari-hari. penggarapannya diserahkan kepada sutradara garin nugroho,33.…

S
Surat dari Redaksi
1994-04-16

Tempo tenis selibriti berlangsung di lapangan ums 80, kuningan, jakarta. sejumlah menteri, pejabat sipil maupun…

S
Surat dari Redaksi
1994-02-05

Wawancara kemala atmojo (redaktur pelaksana matra) dengan ria irawan melengkapi laporan utama tempo. tragedi kematian…