1971 - 1979

Edisi: 01/09 / Tanggal : 1979-03-03 / Halaman : 62 / Rubrik : KEC / Penulis :


TAMBAH makmurkah rakyat Indonesia selama sepuluh tahun terakhir
ini? Pertanyaan ini telah menggoda banyak kalangan, tapi sejauh
ini belum terdapat jawaban yang pasti. Soalnya menghadapi hal
ini, orang akan berada dalam situasi bahwa apa yang dilihat
belum tentu benar. Bahwa sepuluh tahun terakhir ini sesudah dua
kali Pelita, sudah terjadi banyak perobahan pada ekonomi
Indonesia memang tidak dapat disangkal. Siapapun yang melakukan
perjalanan menyelusuri pulau Jawa akan melihat jelas hal ini:
Jalan-jalan tambah mulus, untuk bepergian dari satu kota kecil
ke desa terpencil, rakyat kecil tak kekurangan kolt dan kereta
api. Listrik, tv apalagi radio ransistor makin menjamah banyak
pelosok. Tapi apakah yang terlihat ini merupakan pertanda bahwa
rakyat Indonesia sudah bebas miskin, tak ada yang tahu.

; Yang tergoda oleh pertanyaan ini salah satunya adalah Bank
Dunia. Dalam laporannya yang terakhir tentang ekonomi Indonesia
sebanyak 106 halaman seperti disiarkan The Aszan…

Keywords: -
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

A
ADA YANG PERGI ADA YANG DATANG TAPI...
1983-03-12

Amir daud menjalani pensiun dan beralih menjadi salah satu pengelola harian the jakarta post. dahlan…

M
MEREKA YANG AKAN DATANG
1983-03-12

Tahun ini tempo mencari 10 tenaga reporter. tempo mengadakan angket kepada 400 orang yang melamar…

B
BUKAN AKHIR YANG HITAM...
1981-03-07

Kini majalah tempo telah berusia yang ke-10. perbaikan-perbaikan dilakukan untuk meningkatkan mutu majalah dengan berbagai…