Dewan Tukang Gunting
Edisi: 12/01 / Tanggal : 1971-05-22 / Halaman : 40 / Rubrik : FL / Penulis :
KALAU harus ditundjukkan bagian dari Departemen Penerangan jang
paling banjak mendapat sorotan, maka itu adalah Dewan Tukang
Gunting jang bernama Badan Sensor Film (BSF). Dalam
hangat-hangatnja orang berbitjara tentang moral - orang muda
maupun jang tua - film selalu mendjadi kambing hitam. Ketika
film-film James Bond dan Django membandjir, orangpun ribut
tentang kriminalitas jang katanja menandjak akibat peniruan
terhadap film-film tersebut. Dan tanpa bukti jang masuk akal,
sekarangpun para moralis mendjadi panik dengan film-film sex
jang memang lagi mode - film impor maupun buatan dalam negeri.
Mendahului berbagai seminar dan diskusi moral, BSF mendapat
bagian sebagai sumber segala kedjadian jang memerlukan seminar
dan diskusi itu. Kendati demikian, Menteri Penerangan nampaknja
tidak terlalu atjuh dengan itu semua, terbukti dengan pidatonja
pada pelantikan BSF baru pada 4 Mei jang lalu di Gedung Pola
Djakarta. "Tugas BSF jang baru ialah meningkatkan fungsi BSF
jang lama", kata Menteri Budiardjo,…
Keywords: -
Artikel Majalah Text Lainnya
Sebuah Film untuk Mutiari dan Lain-Lain
1994-04-30Sutradara: jim sheridan. skenario: terry george, jim sheridan. aktor: daniel day-lewis, emma thomson, pete postlethwaite.…
Madonna, Kejujuran dan Ketelanjangan
1994-01-22Sutradara: alek keshishian. produksi: propaganda film. resensi oleh: leila s chudori
Robin Hood Pelesetan
1994-01-22Sutradara: mel brooks. skenario: mel brooks, evan chandler, david shapiro. pemain: cari elwes, richar lewis,…