BUKAN BALLADA ROBINHOOD

Edisi: 37/01 / Tanggal : 1971-11-13 / Halaman : 34 / Rubrik : FL / Penulis :


ORANG-ORANG jang pernah beladjar kriminologi kabarnja setudju
dengan pendapat tentang meningkatnja kedjahatan pada saat
merosotnja perekonomian. Dalam keadaam hidu susah dimana
mentjari uang tidak mudah dana lapangan kerdja semakin tjiut,
sementara beberapa djiwa harus dipertahankan hidupnja, memang
masuk akal djika tjara-tjara fang umum dianggap tidak halal
achirnja ditempuh. Djika kisahnja tentang Amerika Serikat jang
kini kaja raja, maka pendapat orang-orang bidjak dalam
kriminologi banjak membangkitkan kenangan lama kakek dan nenek
disana.

; Sjahdan, maka meradjalelalah kedjahatan dinegara besar itu
ketika dunia keluar dari perang dunia pertama dengan beban berat
berupa depresi ekonomi. "Diantara banjak-perampokan bank,
pembunuhan dan pembegalan, ternjata jang paling awet dalam
kenangan orang-orang berumur di Amerika itu adalah kisah
gerombolan fang hampir fantastis dibawah pimpinan Clyde Barrow.
Semakin tua kisah petualangan Clyde itu semakin romantis
kisahnja dalam pertjakapan orarig-orang Amerika. Alasannja
mungkin karena kisah gerombolan itu tidak melulu kisah
perampokan, sebab disana djuga ada kisah tjinta jang tjukup
mengharukan antara Clyde dan Bonnie.

; Begal. Clyde dan Bonnie hidup dari merampok bank dan apa sadja
jang bisa . dibegal. Meskipun mereka mempunjai sendjata,
pembunuhan baru terdjadi ketika suatu kali Clyde menemukan bahwa
orang-orang jang dirampas miliknja itu akan bertindak
matjam-matjam untuk mempertahankannja. Gerombolan itu kemudian
dilengkapi dengan seorang anak muda dan kakak kandung Clyde jang
terpaksa menjertakan istrinja jang mudah panik. Berkali-kali…

Keywords: -
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

S
Sebuah Film untuk Mutiari dan Lain-Lain
1994-04-30

Sutradara: jim sheridan. skenario: terry george, jim sheridan. aktor: daniel day-lewis, emma thomson, pete postlethwaite.…

M
Madonna, Kejujuran dan Ketelanjangan
1994-01-22

Sutradara: alek keshishian. produksi: propaganda film. resensi oleh: leila s chudori

R
Robin Hood Pelesetan
1994-01-22

Sutradara: mel brooks. skenario: mel brooks, evan chandler, david shapiro. pemain: cari elwes, richar lewis,…