YANG MALU DAN YANG MAU

Edisi: 50/02 / Tanggal : 1973-02-24 / Halaman : 15 / Rubrik : PWS / Penulis :


DIKENAL dengan sebutan guide, orang kini menterjemahkannya
dengan pramuwisata. Lowongan kerja yang kini banyak disediakan
oleh kalangan pariwisata din dagang ini, punya dua sobat lain
yang hampir sejenis. Secretarial service (pelayanan tulis
menulis dan penterjemahan) dan escort (pengawal).

; Tidak seperti pramuwisata yang lain, anak-bush Ny. Gita Marlisa
ternyata masih malu-malu walaupun nama perusahaannya hebat:
Srikandi Indonesia. Adapun anak bush Yurike Sanger dari PT
Metropolitan Guide Service, bisa dipesan dengan terlebih dulu
memilih dari album. Atau langsung dari jejeran pramuwisata yang
dipajang depan sang pemesan.

; Tanpa pardon. Itu sudah tentu pramuwisata yang wanita. Sebah
jenis pekerjaan 'ini biasanya memang mempersilakan anak-cucu
Hawa. Namun bagi Yurike, kaum -Adam pun tidak perlu pusing. la
mempunyai dua orang guide pria, semuanya bisa diandalkan
kebolehannya ngomong Inggeris atau Jerman. Bagi Srikandi, lelaki
macam begini yang bukan lagi bujang din jumlahnya, cuma 2 biji -
hanya dipekerjakan untuk tugas-tugas penterjemahan. Itupun
karena ada pesanan dari Vanitia pelaksana Lawasia konperensi
ahli…

Keywords: -
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

R
RUSAK ?
1991-01-05

Bali mengalami perubahan setelah ada persentuhan dengan budaya luar dan terbuka untuk para turis. miquel…

B
BUKAN SEKADAR MEMBANGUN HOTEL
1991-01-05

Bali punya andil besar dalam pariwisata indonesia. menjadi tujuan wisata yang memiliki kelas tersendiri pembangunan…

P
PENUMPANG-PENUMPANG TAK BERBINTANG
1983-09-03

Pelayaran perdana km. kerinci, jakarta-padang dan jakarta-ujungpandang. jadi sasaran tukang catut. para penumpang masih semrawut.…