DIAM-DIAM MENYUSUL SEKATENAN

Edisi: 04/03 / Tanggal : 1973-03-31 / Halaman : 21 / Rubrik : PWS / Penulis :


SIAPA bilang wong Sala yang konon berbudaya itu tak pandai
berdagang? Berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya, peringatan
Sekatenan tahun ini akan dijual sebagai promosi pariwisata.
Tentu saja ada hubungannya dengan Konperensi PATA tahun 1974
nanti. Sala yang selalu dilangkahi turis dan tamu-tamu negara, -
biasanya lebih tertarik mengunjungi Yogya siapa tahu kali ini
bakal menjadi ajang turis tumpleg-bleg di sana.

; Selain acara tradisionil seperti biasanya, pameran benda-benda
antik dari keempat kraton bisa dilihat. Dangedung Sitihinggil,
yang sebelum dipugar siang hari merupakan ruang kuliah
Universitas Saraswati dan malam hari menjadi hotel gratis
gelandangan dan pelacur itu, pada Sekatenan mendatang ini akan
sangat meriah.

; Kunci. Tapi semua itu, - termasuk parade prajurit Kraton
Kasunanan Surakarta, Kesultanan Jogyakarta, Pura Mangkunegaran
dan Kesultanan Cirebon -, dikhawatirkan sulit berlangsung. Sebab
kunci pintu pagar Pagelaran dan Sitihinggil, -- dua kompleks
gedung depan Kraton Sala --, disimpan oleh…

Keywords: -
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

R
RUSAK ?
1991-01-05

Bali mengalami perubahan setelah ada persentuhan dengan budaya luar dan terbuka untuk para turis. miquel…

B
BUKAN SEKADAR MEMBANGUN HOTEL
1991-01-05

Bali punya andil besar dalam pariwisata indonesia. menjadi tujuan wisata yang memiliki kelas tersendiri pembangunan…

P
PENUMPANG-PENUMPANG TAK BERBINTANG
1983-09-03

Pelayaran perdana km. kerinci, jakarta-padang dan jakarta-ujungpandang. jadi sasaran tukang catut. para penumpang masih semrawut.…