Wartawan Tempo Doeloe

Edisi: 13/04 / Tanggal : 1974-06-01 / Halaman : 14 / Rubrik : PT / Penulis :


MENCERITAKAN masa lampaunya, Raden Taher Tjindarboemi (72
tahun), salah seorang di antara 11 "perintis pers Indonesia",
masih ingat semboyan yang terkenal di kalangan wartawan zaman
penjajahan Belanda dulu, yaitu Menoedjoe Indonesia Moelja.
"Menuju mulia dan bahagia itu berarti harus melalui merdeka",
katanya. Di peng-adilan, ia pernah dtanya Mr. Essen: "Apa maksud
tuan dengan nasionalisme?" Karena Tjindarboemi menafsirkannya
sebagai "gerakan memperjuangkan rakyat yang bahagia di mana
termasuk…

Keywords: -
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

M
MEMPERBAIKI KETURUNAN
1994-05-14

Penyanyi ruth sahanaya ,27, menikah dengan jeffrey waworuntu, 29, di bandung. resepsi di hotel papandayan…

N
NOVELNYA LARIS UNTUK SINETRON
1994-05-14

Y.b. mangunwijaya genap berusia 65 tahun. perayaan ulang tahunnya berlangsung di hotel santika, yogyakarta, dengan…

P
PENYAIR JUGA BAYAR LISTRIK
1994-05-14

Penampilan rendra, 59, di panggung gedung olahraga kridosono, yogyakarta, memukau penonton. ia membawakan beberapa sajaknya…