Teka-teki Larangan Belanda
Edisi: 02/05 / Tanggal : 1975-03-15 / Halaman : 47 / Rubrik : ILT / Penulis :
15 hari setelah gempa, Sukabumi punya 2 kesibukan: menerima
bantuan berjuta juta rupiah dan didatangi team Penyuluhan
Pembangunan Rumah Tahan Gempa. Team yang terdiri dari staff
Lembaga Penyelidikan Masalah Bangunan (LPMB), Direktorat
Perumahan Rakyat, Jawatan Pekerjaan Umum dan Building
information Centre (BIC), bergerak di 11 kecamatan. Sasarannya,
rakyat desa yang rusak rumahnya akibat gempa 9 Pebruari yang
lalu. "Mudah-mudahan mereka bisa menerima penyuluhan sebelum
terlanjur membangun rumah baru yang konstruksinya mungkin tidak
sesuai dengan daerah gempa", ujar Ir Johari, Kepala Dinas
Pemeliharaan LPMB pada Yusril Jalinus dari TEMPO.
; Bahwa Sukabumi itu daerah gempa bukan baru kemarin diketahui.
Masih sejak zaman Belanda, di daerah itu konon ada larangan
membangun -rumah permanen. Itu bisa dibuktikan misalnya dengan
bangunan pendopo Kabupaten dan Sekolah Polisi…
Keywords: -
Artikel Majalah Text Lainnya
Ekornya pun Bisa Menembak
1994-05-14Dalam soal ekonomi, rusia bisa dikelompokkan terbelakang. tapi teknologi tempurnya tetap menggetarkan barat. kini rusia…
Ia Tak Digerakkan Remote Control
1994-04-16Seekor belalang aneh ditemukan seorang mahasiswa di jakarta. bentuknya mirip daun jambu. semula ada yang…
Pasukan Romawi pun Sampai ke Cina
1994-02-05Di sebuan kota kecil li-jien, di cina, ditemukan bukti bahwa pasukan romawi pernah bermukim di…