Setelah Wim

Edisi: 13/05 / Tanggal : 1975-05-31 / Halaman : 17 / Rubrik : FL / Penulis :


GAUN PENGANTIN
; Cerita: Wiryowibowo
; Skenario: Narto Irawan
; Sutradara: Bobby Sandy

; ***

; LAGI sebuah kisah cinta. Dan yang terlibat adalah Sophan Sophian
dengan Widyawati. Karena lokasi film juga meliputi Eropa, sudah
jelas para peminat film Indonesia akan segera ingat pada film
Perkawinan karya Wim Umboh. Tidak seluruhnya salah ingatan itu.
Sebab selain menyangkut lokasi dan pemain, sutradara film yang
berjudul Gaun Pengantin ini, adalah Bobby Sandy, bekas asisten
dan anak didik Wim Umboh juga. Meskipun demikian, tidak pula
bisa disimpulkan…

Keywords: -
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

S
Sebuah Film untuk Mutiari dan Lain-Lain
1994-04-30

Sutradara: jim sheridan. skenario: terry george, jim sheridan. aktor: daniel day-lewis, emma thomson, pete postlethwaite.…

M
Madonna, Kejujuran dan Ketelanjangan
1994-01-22

Sutradara: alek keshishian. produksi: propaganda film. resensi oleh: leila s chudori

R
Robin Hood Pelesetan
1994-01-22

Sutradara: mel brooks. skenario: mel brooks, evan chandler, david shapiro. pemain: cari elwes, richar lewis,…