Kesenian dengan Tata Acuan Lain

Edisi: 10/22 / Tanggal : 1992-05-09 / Halaman : 110 / Rubrik : SR / Penulis : JIS


SEPANJANG pekan lalu Herman Ohee dan anaknya John Ohee memahat dan melukis
di Bentara Budaya Jakarta. Dengan pisau dan kuas mereka memperagakan bagaimana
masyarakat di sekitar Danau Sentani, Irian Jaya, menghasilkan karya seni.
Peragaan ini bagian dari Sentani Artifacts Exhibition, pameran yang
diselenggarakan harian berbahasa Inggris The Jakarta Post untuk memperingati
ulang tahunnya yang kesembilan.

; Pameran itu berusaha lengkap menampilkan kesenian Danau Sentani -- sebuah
kawasan dekat perbatasan Irian Jaya dengan Papua Nugini. Obyek yang
dipamerkan: tiangtiang rumah, alat transportasi, perhiasan, perlengkapan
tidur, perkakas kerja, lukisan, dan patung. Sekilas segera terlihat,
obyek-obyek yang diperagakan -- bisa dikategorikan karya seni rupa -- kaya
dengan perlambangan.

; Pada lukisan-lukisan yang dibuat di atas kulit kayu terlihat gambar…

Keywords: -
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

D
Dunia Kanak-Kanak dalam Dua dan Tiga Dimensi
1994-04-16

Pameran faizal merupakan salah satu gaya yang kini hidup di dunia seni rupa yogyakarta: dengan…

Y
Yang Melihat dengan Humor
1994-04-16

Sudjana kerton, pelukis kita yang merekam kehidupan rakyat kecil dengan gaya yang dekat dengan lukisan…

P
Perhiasan-Perhiasan Bukan Gengsi
1994-02-05

Pameran perhiasan inggris masa kini di galeri institut kesenian jakarta. perhiasan yang mencoba melepaskan diri…