Perpecahan Pemimpin Pki
Edisi: 23/08 / Tanggal : 1978-08-05 / Halaman : 04 / Rubrik : CTP / Penulis : MOHAMAD, GUNAWAN
PADA waktu D.N. Aidit berumur 27 tahun, yakni di tahun 1951 ia
mengambil-alih kepemimpinan PKI.
; Bersama dia adalah Lukman, 30 tahun. Sudisman, 30 tahun. Dan
yang termuda adalah Nyoto, 25 tahun. Sampai dengan saat
kehancuran PKI di tahun 1965-1966, keempat pemimpin komunis itu
nampak dari luar sebagai suatu empat serangkai yang kompak.
; Tapi kenyataan di balik tembok itu agaknya tak selalu demikian.
; Hancurnya Partai membongkar apa yang selama itu tersembunyi. Di
dalam dan di luar sel tahanan, orang-orang komunis atau
simpatisan PKI mulai melihat kekurangan para pemimpin besar dan
kecil mereka. Salah taktik yang selama ini dianggap tak mungkin
dilakukan sang pemimpin, egoisme yang sebelumnya tersembunyi di
sementara tokoh, bahkan pengkhianatan serta saling fitnah,…
Keywords: -
Artikel Majalah Text Lainnya
Xu
1994-05-14Cerita rakyat cina termasyhur tentang kisah percintaan xu xian dengan seorang gadis cantik. nano riantiarno…
Zlata
1994-04-16Catatan harian gadis kecil dari sarajevo, zlata. ia menyaksikan kekejaman perang. tak jelas lagi, mana…
Zhirinovsky
1994-02-05Vladimir zhirinovsky, 47, banyak mendapat dukungan rakyat rusia. ia ingin menyelamatkan ras putih, memerangi islam,…