Dibuka Dengan Kejutan
Edisi: 28/08 / Tanggal : 1978-09-09 / Halaman : 18 / Rubrik : FL / Penulis :
GERSANG TAPI DAMAI
Sutradara: Wahyu Sihombing
Skenario: Tatik Malyati
Cerita: Mujimanto
; TEMA film yang diangkat dari salah seorang pemenang sayembara
cerita film Dep. Penerangan ini tidak baru lagi: Orang tua kaya
yang tak menaruh perhatian cukup terhadap anak-anaknya.
Pengarang cerita, Mujimanto, memang tidak membuat naskah lebih
istimewa dari ini morphinis yang lahir dari keluarga berantakan.
Menjelang akhir cerita, sang morphinis bisa sembuh, menjadi
orang baik-baik dengan pengalaman yang tidak luar biasa, dan
mempunyai harapan akan masa depannya. Ini tentu selaras dengan
kebijaksanaan pemerintah menanggulangi penyalahgunaan narkotik.
; Film dibuka dengan sebuah kejutan, kecelakaan mobil. Rudy putera
kedua dari tiga bersaudara keluarga jutawan Sudibyo (Kusno…
Keywords: -
Artikel Majalah Text Lainnya
Sebuah Film untuk Mutiari dan Lain-Lain
1994-04-30Sutradara: jim sheridan. skenario: terry george, jim sheridan. aktor: daniel day-lewis, emma thomson, pete postlethwaite.…
Madonna, Kejujuran dan Ketelanjangan
1994-01-22Sutradara: alek keshishian. produksi: propaganda film. resensi oleh: leila s chudori
Robin Hood Pelesetan
1994-01-22Sutradara: mel brooks. skenario: mel brooks, evan chandler, david shapiro. pemain: cari elwes, richar lewis,…