PAMRIH TETAP PAMRIH

Edisi: 35/07 / Tanggal : 1977-10-29 / Halaman : 04 / Rubrik : CTP / Penulis : MOHAMAD, GUNAWAN


SEBUAH kisah Zen lama bercerita begini: Ada seorang penziarah
yang menaiki kudanya dan menempuh pegunungan yang garang,
menyeberangi sungai yang deras dan mencahari seorang roshi yang
termashur. Ia ingin tahu bagaimana mendapatkan penjelasan yang
sejati.

; Berbulan-bulan lamanya ia mencari, akhirnya ia tahu bahwa sang
guru berada di sebuah gua. Ia ke sana. Roshi itu pun
mendengarkan pertanyaannya, tapi tidak berbicara apapun. Sang
penziarah menunggu, tapi roshi itu tetap tak mengeluarkan kata
sepatah pun. Akhirnya, setelah berjam-jam membisu, roshi itu
memandang ke arah kuda yang dinaiki sang penziarah. Ia bertanya
mengapa sang penziarah tidak lebih baik mencari seekor kuda dan
bukannya mencari pencerahan yang sejati. Sang penziarah menjawab
bahwa dia…

Keywords: -
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

X
Xu
1994-05-14

Cerita rakyat cina termasyhur tentang kisah percintaan xu xian dengan seorang gadis cantik. nano riantiarno…

Z
Zlata
1994-04-16

Catatan harian gadis kecil dari sarajevo, zlata. ia menyaksikan kekejaman perang. tak jelas lagi, mana…

Z
Zhirinovsky
1994-02-05

Vladimir zhirinovsky, 47, banyak mendapat dukungan rakyat rusia. ia ingin menyelamatkan ras putih, memerangi islam,…