Sari Jeruk dan Roti Lapis di Kampung Banda Aceh

Edisi: 30/35 / Tanggal : 2006-09-24 / Halaman : 54 / Rubrik : BHS / Penulis : Kusumawijaya, Marco, ,


BELAKANGAN ini saya makin rajin memesan sari jeruk alih-alih orange juice, atau teh es alih-alih iced tea, dan roti lapis isi kalkun alih-alih sandwich with turkey. Saya menikmati suasana pramugari Garuda tertegun sejenak, dan biasanya bertanya kembali untuk meyakinkan dirinya, ”Maksudnya orange juice, Pak?” atau ”Juice jeruk?” Di Banda Aceh, yang kini bertaburan kedai dengan daftar makanan yang sering berbahasa asing semata, pernah pesanan saya tidak datang setelah hampir satu jam, sehingga saya harus ke dapur untuk mengambil sendiri. Pelayan rupanya tidak menyadari bahwa ”sari wortel” dan ”roti lapis isi ayam” adalah sama dan sebangun dengan carrot juice dan sandwich with chicken.

Memang kata…

Keywords: -
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

Pembantu: Dari Rumah Tangga sampai Presiden
2007-11-04

Membantu dan menolong adalah contoh kata yang disebut bersinonim. keduanya dapat saling menggantikan: bisakah membantu/menolong…

P
Pusat Bahasa dan Sultan
2009-10-18

Suatu waktu, cobalah anda membuka homepage resmi pusat bahasa departemen pendidikan nasional, www.pusatbahasa.diknas.go.id/kbbi/. situs tersebut…

M
Metafor dalam Diplomasi
2009-09-06

Sudah 10 tahun bekas provinsi termuda indonesia, timor timur, yang berintegrasi pada 17 juli 1976…