Klikbca Bisnis Atau Klikbca Individu?
Edisi: 05/33 / Tanggal : 2004-04-04 / Halaman : 55 / Rubrik : INF / Penulis : LIESTYO, STEPHEN , ,
STEPHEN LIESTYO *)
*) General Manager Consumer Banking Bank Central Asia
Pertanyaan:
Pak Stephen Liestyo Yth.,
Saya seorang pengusha yang sudah menggunakan transaksi perbankan melalui Klik BCA, tapi saya belum pernah mencoba Klik BCA Bisnis. Apa perbedaan antara Klik BCA Individu dan Klik BCA Bisnis?
Maria Jonathan
Tomang, Jakarta
Jawaban:
Terima kasih atas pertanyaan Bapak Agi. Pada www.klikbca.com memang tersedia dua jenis layanan internet banking, yaitu KlikBCA Individu untuk nasabah perorangan dan KlikBCA Bisnis untuk nasabah baik perorangan maupun perusahaan yang melakukan kegiatan bisnis.
Untuk lebih jelasnya saya akan ceritakan lebih detail tentang dua hal ini. Pertama adalah KlikBCA Individu, Bapak bisa menggunakan untuk melakukan berbagai transaksi perbankan. Seperti isi ulang pulsa, pembelian saham, pembelian tiket, pembayaran berbagai tagihan,…
Keywords: -
Artikel Majalah Text Lainnya
Fitur m-BCA Kini Lebih Lengkap
2007-12-02Pak stephen, memperhatikan teman-teman kantor memakai fasilitas mobile banking bca (m-bca), saya menjadi tertarik, terutama…
Lebih Cepat dengan ATM BCA Setoran Tunai
2007-11-04Saya sering sekali melihat atm bca setoran tunai, tetapi hingga kini masih belum pernah mencoba…
Butuh Dana Cepat?, Manfaatkan KKB BCA Refinancing
2008-01-13Pertanyaan bapak stephen, saya merupakan nasabah dari salah satu cabang bca, betulkah saya bisa mendapatkan…