Festival Banci India
Edisi: 10/24 / Tanggal : 1994-05-07 / Halaman : 97 / Rubrik : DUS / Penulis : EDZ
LELAKI bukan wanita pun tidak, tak berarti dunianya cuma sekitar remangnya Taman Lawang di Jakarta, misalnya. Dalam era globalisasi ini boleh jadi perlu diketahui oleh para banci sedunia bahwa ada tempat khusus untuk berhimpun di India, yakni Kuil Batara Aravan, dekat Villipuram, 90 km dari Madras. Di sini baru saja berlangsung sebuah festival khas kaum bencong selama 15 hari, dan puncaknya adalah tengah malam, 24 dan 25 April barusan.
Festival Chaitra Purnima itu dihadiri sekitar 10.000 homoseksual dari seantero India. Mereka menggelar pertemuan pada acara puncak di…
Keywords: -
Artikel Majalah Text Lainnya
Cewek Jepang Jarang Mandi
1994-05-14Gadis belia jepang kini terjangkit kebiasaan malas mandi. mereka ini umumnya tinggal di apartemen sempit.…
Granat Asmara di Thailand
1994-05-14Menteri dalam negeri thailand dibuat sibuk pertanyaan wartawan akibat ledakan bom di stasiun kereta api.…
Satpam Mengutil Cewek di Amerika
1994-05-14Andre carty, 32, satpam di sebuah toko serba ada bloomingdale, new york diadili. ia dituduh…