Tommy Soeharto: Orde Baru Jadi Acuan

Edisi: 01/47 / Tanggal : 2018-03-04 / Halaman : 38 / Rubrik : LAPUT / Penulis : Raymundus Rikang, ,


HUTOMO Mandala Putra alias Tommy Soeharto kembali bikin berita setelah Komisi Pemilihan Umum meloloskan partai yang didirikannya, Partai Berkarya, sebagai peserta Pemilu 2019. Mengklaim punya 500 ribu kader, Tommy berambisi partainya melenggang ke Senayan bahkan masuk tiga besar partai pemenang pemilu.

Ia menjawab pertanyaan tertulis yang diajukan Raymundus Rikang dari Tempo melalui pengacaranya, Erwin Kallo. Ketua Umum Berkarya Neneng A. Tuty melengkapi jawaban Tommy dalam wawancara di kantor Partai Berkarya di kawasan Cilandak, Jakarta Selatan, pada Jumat pekan lalu. Neneng, 54 tahun, mengaku pernah main film layar lebar dan kemudian bertemu dengan Tommy karena menjadi…

Keywords: -
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

W
Willem pergi, mengapa Sumitro?; Astra: Aset nasional
1992-08-08

Prof. sumitro djojohadikusumo menjadi chairman pt astra international inc untuk mempertahankan astra sebagai aset nasional.…

Y
YANG KINI DIPERTARUHKAN
1990-09-29

Kejaksaan agung masih terus memeriksa dicky iskandar di nata secara maraton. kerugian bank duta sebesar…

B
BAGAIMANA MEMPERCAYAI BANK
1990-09-29

Winarto seomarto sibuk membenahi manajemen bank duta. bulog kedatangan beras vietnam. kepercayaan dan pengawasan adalah…