Kapal Pelat Datar Multiguna

Edisi: 10/47 / Tanggal : 2018-05-06 / Halaman : 18 / Rubrik : INO / Penulis : , ,


KAPAL pelat datar rancangan peneliti teknik perkapalan dari Universitas Indonesia, Hadi Tresno Wibowo, berhasil dibawa berlayar di laut. Ini adalah kapal pertama di dunia yang mengkombinasikan model trimaran (kapal tiga lambung) dan konsep potongan menyudut yang ada pada pesawat kertas.

Kapal yang dirancang sejak tiga tahun lalu ini menggunakan pelat baja sebagai material utama. Kapal dibangun dengan lempeng baja yang tidak melewati proses pelengkungan. "Bagian kapal yang melengkung dibuat dari segmen-segmen datar yang disatukan," kata Hadi di kantornya, Selasa pekan lalu.

Dua kapal pelat datar ini resmi diluncurkan oleh Menteri Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi Mohamad Nasir di Muara Angke, Jakarta Utara, pada 7 April lalu. Nasir langsung ikut berlayar.

Produksi kapal ini merupakan kolaborasi para peneliti…

Keywords: -
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

R
Raksasa Ramah
2007-12-02

Siapa bilang kapal bongsor selalu boros bahan bakar? lihatlah es orcelle, kapal hasil rancangan perusahaan…

C
Cara Ekspres Membuat Obat
2007-11-18

Tak perlu berlama-lama membuat obat dari bahan alamiah (natural sources). baru-baru ini, christina white, profesor…

L
Lengan Tenaga Roket
2007-09-16

Ilmuwan amerika, michael goldfarb, punya ide edan untuk mengganti le ngan yang hilang. ahli robot…