Berbagai Tantangan Mulai Mengancam

Edisi: Edisi / Tanggal : 2022-03-12 / Halaman : / Rubrik : SP / Penulis :


GELAGAT eksodus mulai terasa. Menjelang naiknya suku bunga The Federal Reserve dan mengetatnya likuiditas global, dana investor asing mulai mengalir keluar. Invasi Rusia ke Ukraina yang belum jelas kapan dan bagaimana berakhirnya menambah ketidakpastian. Investor mulai memindahkan investasi ke negara yang lebih rendah risikonya. Inilah tantangan pertama yang mulai mengancam pasar finansial Indonesia.
Selama pekan kedua Maret 2022, dana asing mengalir keluar baik dari pasar saham maupun pasar obligasi pemerintah. Dari bursa ada Rp 10,7 triliun dana asing yang terbang. Sedangkan di pasar obligasi, dana asing yang hengkang senilai Rp 18 triliun selama 1-9 Maret 2022. Untungnya, sejauh ini situasi pasar masih tenang. Tak ada gejolak harga. Keluarnya dana asing kali ini ibarat rembesan yang mengalir tenang, tak beriak.
Indonesia memang masih beruntung…

Keywords: Bursa Efek IndonesiaNilai Tukar RupiahHarga Minyak DuniaDefisit APBNPerang Rusia-Ukraina
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

J
Juara Berutang dari Pasar
2020-04-11

yopie hidayat
kontributor tempo

B
Banjir Minyak Menambah Masalah
2020-04-25

yopie hidayat
kontributor tempo

K
Kredibilitas Dolar Pertaruhan The Fed
2020-05-16

yopie hidayat
kontributor tempo