Arsip Majalah Tempo Teks


L
Duniasiana
LUBANG MENYODOK BOLA DI SINGAPURA
1993-08-21

Fok keng choy, 43, penyelia padang golf tanglin, singapura, dipatok ular piton, ketika sedang buang…

O
Duniasiana
Ongasnya Orang Kaya Baru di Cina
1993-08-28

Sebuah restoran di guangzhou memperkenalkan hidangan berbumbu emas 24 karat. hal ini mengundang protes. sementara…

P
Duniasiana
Proyek Perwira Tani di Rusia
1993-08-28

Pihak penguasa moskow mendorong perwira militer untuk menjadi petani. namun masih lebih enak menjadi perwira…

S
Duniasiana
Sedesa Dikuasai Garong di Inggris
1993-09-04

Warga desa di rothbury, utara inggris, tak berdaya menghadapi garong bersenjata linggis. penduduk diperintahkan tidur.…

A
Duniasiana
Amerika Dijangkiti Mobil Berneon
1993-09-04

Masyarakat amerika dijangkiti mobil berneon. hampir seluruh tubuh mobil dihiasi neon, agar nampak cantik. harga…

H
Duniasiana
Hadiah Esek-Esek di Australia
1993-09-04

Club 13, agen pemandu di sydney, australia, memprakarsai malam dana bagi atlet ski air ke…

A
Duniasiana
Allah di Penerbangan Kuwait
1993-09-11

Penumpang pesawat kuwait airways protes, terutama pemeluk islam. pasalnya, kain pelapis jok pesawat bertaburan tulisan…

S
Duniasiana
Saudagar India Menelan Dolar
1993-09-11

Seorang saudagar india terpaksa dirawat di rumah sakit dubai. perutnya bengkak akibat menelan ribuan dolar…

P
Duniasiana
Peta Daerah Rawan di Amerika
1993-09-11

Peta khas produk seorang warga inggris laku keras. informasinya mengenai beberapa kota di as yang…

T
Duniasiana
Tawaran Dekat Surga di Cina
1993-09-11

Lahan kuburan di shentu, cina makin sulit. ribuan kuburan digusur demi tanah pertanian. kini ada…

S
Duniasiana
Sewot Cewek Gembrot di Perancis
1993-09-11

Anne zamberlan terpaksa membatalkan perjalanannya dengan pesawat lokal air inter di perancis. petugas loket memaksanya…

G
Duniasiana
Gaya Copet dan Maling di Singapura
1993-09-18

Cewek di singapura bisa juga mencopet. sadiah abdullah, 28, diganjar hukuman setelah merayah dompet pasangan…

G
Duniasiana
Gagal Merenggut Maut di Malaysia
1993-09-18

Amphai thitthong, 22, diganjar 10 tahun penjara pengadilan malaysia. ia tak kuasa menahan derita hidup…

A
Duniasiana
Anggota Parlemen Cina Mau Jalan Tol
1993-09-18

Anggota parlemen cina terjerat surat berantai. selain dijanjikan keberuntungan, mereka juga diancam bala jika tak…

V
Duniasiana
Video Esek-Esek di Cina
1993-09-25

Pemerintah cina kini membebaskan rakyat nonton video porno di tempat umum. pertimbangannya, sebagai bagian pendidikan…

P
Duniasiana
Persatuan Penyayang Istri di India
1993-09-25

Kaum pria india mendirikan asosiasi yang melindungi hak kaum wanita. di negeri itu, secara tradisi…

S
Duniasiana
Simalakama KB di Cina
1993-10-02

Pemerintah cina kini risau. pelacuran menjamur dan jual beli wanita meningkat. pasalnya, bayi perempuan kurang…

M
Duniasiana
Menambang di Punggung Orang di Thailand
1993-10-02

Kerusuhan di selatan thailand tampaknya sengaja diciptakan. termasuk pembakaran 33 gedung sekolah. banyak pejabat meraup…

E
Duniasiana
Etalase Jenazah di Amerika
1993-10-09

Willie j junior membuka usaha jasa penyemayaman jenazah florida, as. para pelayat tak usah turun…

R
Duniasiana
Remaja Gawat di Inggris
1993-10-09

Remaja di inggris dalam kondisi awam tentang negeri sendiri, apalagi soal dunia. mereka mengira margaret…

C
Duniasiana
Cewek Penggantung Telepon di Jepang
1993-10-09

Mikiko miyamoto, 43, diciduk polisi, dianggap menganiaya sejumlah kenalannya. di antara mereka ada yang sakit…