Profil Daerah


Kendari
Di masa pemerintahan kolonial Belanda, Kendari merupakan ibu kota kewedanan dan ibu kota Onder Afdeling Laiwoi. Luas wilayahnya saat itu kurang lebih 31,420 Km2. Sejalan…

Bandar Lampung
Tanggal 17 Juni 1682, berdasarkan keterangan duta kesultanan dinyatakan bahwa “Lampong Telokbetong di tepi laut adalah tempat kedudukan seorang Dipati Tumenggung Nata Negara. Dari situlah…

Makassar
SEJARAH SINGKAT KOTA MAKASSAR Kota Makassar yang pernah bernama Ujung Pandang adalah wilayah Kerajaan Gowa dan Kerajaan Tallo yang terletak pada pesisir pantai sebelah barat…

Banjarmasin
Kota Air dengan Seribu Sungai, dengan Seribu Masalah Pernahkah Anda menumpang bus air? Yang namanya bus, ya, di darat. Mungkin itu jawaban Anda. Tapi, di…

Bengkulu
Nama Bengkulu di ambil dari kisah perang melawan orang Aceh yang datang hendak melamar Putri Gading Cempaka, yaitu anak Ratu Agung. Namun lamaran itu ditolak…

Samarinda
Sejarah Kota Samarinda Pada saat pecah perang Gowa, pasukan Belanda di bawah laksamana Speelman memimpin angkatan laut menyerang Makasar dari laut, sedangkan Arupalaka yang membantu…

Serang
Serang, sebuah kota romantis yang kini telah menjadi ibukota Provinsi Banten. Serang terletak di ujung barat Pulau Jawa, pulau yang mengundang kapal-kapal dagang Eropa untuk…

Palangka Raya
PEMBENTUKAN PROPINSI KALIMANTAN TENGAH 1. Aspirasi Rakyat Sejak Masa Silam Keinginan masyarakat Dayak untuk mempunyai daerah otonom tersendiri sudah muncul sejak lama, jauh sebelum Indonesia…

Mataram
SEJARAH TERBENTUKNYA KOTA MATARAM Menelusuri sejarah Kota Mataram dari zaman raja-raja, zaman Pemerintahan Kolonial Belanda, Zaman Pendudukan Jepang dan terbentuknya Negara Indonesia Bagian Indonesia Timur…

Kupang
SEJARAH KOTA KUPANG A. Arti Kupang dan Masa Pendudukan Kolonial Nama Kupang sesungguhnya berasal dari nama seorang raja, yaitu Nai Kopan atau Lai Kopan yang…

Gorontalo
Asal Mula Nama GORONTALO Nama Gorontalo sebenarnya tak dapat dipisahkan dengan nama-nama kerajaan sebelum masa penjajahan Belanda. Kerajaan-kerajaan tersebut tergabung dalam satu ikatan kekeluargaan yang…

Palu
Pada awal berdirinya Kota Palu adalah Kota Administratif yang dibentuk berdasarkan Peraturan Pemerintah Nomor 18 tahun 1978, kemudian pada tanggal 12 Oktober 1994 lahirlah Kotamadya…
