Mantan Kelapa Sekolah Dasar Mengadu di Komnas HAM

Dua mantan kepala sekolah dasar (SD) mengadukan nasibnya yang diberhentikan sepihak oleh Bupati Serang di Kantor Komnas HAM, Jakarta, Kamis, 12 April 2007. Mereka mewakili 71 mantan kepala sekolah dasar (SD) lainnya menganggap pemberhentian sepihak yang dilakukan 28 Juli 2006 tersebut tidak memenuhi unsur keadilan dan melanggar prinsip pemerintahan yang baik.rn[TEMPO/ Arie Basuki; Ab2007041208]

Keywords :
Guru
Photographer:
Arie B
  • Category :
    Nasional
  • Location :
    Jakarta
  • Event Date:
    12-04-2007
  • Uploaded on :
    08-10-2007

Photo | P0810200700102

File Size Pixel Price
264 x 399 Rp. 0
660 x 997 Rp. 150.000
1169.3 x 1766 Rp. 250.000
1632 x 2464 Rp. 500.000