Sejumlah Aktivis HAM Melakukan Aksi Diam di Depan Istana

Sejumlah aktivis hak asasi manusia (HAM) yang tergabung dalam Jaringan Solidaritas Korban untuk Keadilan (JSKK) melakukan aksi diam kamisan di bawah payung hitam, di depan Istana Negara, Kamis, 10 Juni 2010. Dalam aksi ke-163 itu mereka menyerukan kepada pemerintah untuk mengusut tuntas kasus penembakan, penganiayaan, dan pembunuhan petani di perkebunan kelapa sawit Kabupaten Kuantan Singingi, Riau. [TEMPO/ Yosep Arkian; YA2010061004]

Keywords :
-
Photographer:
Yosep Arkian
  • Category :
    Nasional
  • Location :
    Jakarta
  • Event Date:
    10-06-2010
  • Uploaded on :
    13-06-2010

Photo | P1306201000062

File Size Pixel Price
320 x 213 Rp. 0
800 x 533 Rp. 150.000
1400 x 932 Rp. 250.000
2048 x 1363 Rp. 500.000




Foto Lainnya